TUGAS-04 Arti Beep Code Pada Bios

ARTI BEEP CODE PADA SEMUA JENIS BIOS


AWARD BIOS :

  • 1 beep panjang → Problem di memori
  • 1 beep panjang berarti terdapat kesalahan pada RAM.
  • 1 beep panjang 2 beep pendek → Kerusakan di modul DRAM parity
  • 1 beep panjang 3 beep pendek → Kerusakan di bagian VGA.
  • Beep terus menerus → Kerusakan di modul memori atau memori video

 AMI BIOS :


  • 1 beep pendek → DRAM gagal merefresh
  • 2 beep pendek → Sirkuit gagal mengecek keseimbangan DRAM Parity (sistem memori)
  • 3 beep pendek → BIOS gagal mengakses memori 64KB pertama
  • 4 beep pendek → Timer pada sistem gagal bekerja
  • 5 beep pendek → Motherboard tidak dapat menjalankan prosessor
  • 6 beep pendek → Controller pada keyboard tidak dapat berjalan dengan baik
  • 7 beep pendek → Video Mode error
  • 8 beep pendek → Tes memori VGA gagal
  • 9 beep pendek → Checksum error ROM BIOS bermasalah
  • 10 beep pendek → CMOS shutdown read/write mengalami errror
  • 11 beep pendek → Chache memori error
  • 1 beep panjang → 3 beep pendek Conventional/Extended memori rusak
  • 1 beep panjang → 8 beep pendek Tes tampilan gambar gagal

IMB BIOS :

  

  • Tidak ada beep → Power supply rusak, card monitor/RAM tidak terpasang
  • 1 beep pendek → Normal POST dan PC dalam keadaan baik
  • Beep terus menerus → Power supply rusak, card monitor/RAM tidak terpasang
  • Beep pendek berulang-ulang → Power supply rusak, card monitor/RAM tidak terpasang
  • 1 beep panjang 1 beep pendek → Masalah Motherboard
  • 1 beep panjang 2 beep pendek → Masalah bagian VGA Card (mono)
  • 1 beep panjang 3 beep pendek → Masalah bagian VGA Ccard (EGA).
  • 3 beep panjang → Keyboard error
  • 1 beep, blank monitor → VGA card sirkuit

PHONENIX BIOS :


Kode beep pada Phoenix BIOS sedikit berbeda dengan bunyi beep pada type BIOS lainnya. Pada PHOENIX serangkaian beep akan dipisahkan oleh jeda, jadi tidak menurut panjang atau pendeknya, misalnya : beep – beep beep – beep – beep beep akan menjadi 1-2-1-2

  • 1-1-4-1 → Kesalahan Cache (Level 2)
  • 1-2-2-3 → ROM BIOS Checksum
  • 1-3-1-1 → DRAM Segarkan Uji
  • 1-3-1-3 → Keyboard kontroler uji
  • 1-3-4-1 → RAM Kegagalan pada baris alamat xxxx (cek memori)
  • 1-3-4-3 → RAM Kegagalan pada xxxx bit data byte rendah dari bus memori
  • 1-4-1-1 → RAM Kegagalan pada xxxx bit data byte tinggi dari bus memori
  • 2-1-2-3 → ROM pemberitahuan hak cipta
  • 2-2-3-1 → Test untuk interupsi tak terduga
  • 1-1-4 → BIOS rusak
  • 1-2-1 → Motherboard rusak
  • 1-3-1 → Masalah RAM, RAM tidak terpasang dengan baik
  • 3-1-1 → Motherboard Rusak
  • 3-3-4 → Graphic card rusak atau tidak terpasang dengan baik

Sumber :http://www.diarypc.com/2013/10/macam-macam-bunyi-beep-pada-bios-arti.html

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Konfigurasi Mail Server

Setting 3 Access Point (PROLiNK, TP-LINK, TENDA)

Konfigurasi Web Server